Monday, October 12, 2015

Inilah Hari Kondom, dan Beberapa Hari Aneh Lainnya yang Cuma Ada di Jepang Selama Bulan Mei!

Inilah Hari Kondom, dan Beberapa Hari Aneh Lainnya yang Cuma Ada di Jepang Selama Bulan Mei!

Bulan Mei. Bulan dimana Jepang punya banyak hari-hari peringatan yang aneh.



LapakpokerDi Jepang, hari peringatan seperti ini hampir dirayakan tiap hari. Ini karena Jepang menganggap bahwa semua peringatan-peringatan ini adalah hari resmi, yang diakui oleh Japan Anniversary Association. Cukup dengan membaway 100.000 yen, atau sekitar Rp 10 juta, semua orang bisa mendaftarkan hari khusus mereka sendiri dan diakui secara resmi oleh asosiasi.
Tapi, nggak semua orang sanggup buat membayar seharga itu. Karena itu, beberapa tanggal peringatan ini diajukan oleh beberapa perusahaan dan organisasi untuk tujuan marketing. Tapi selain tanggal resmi ini, Jepang juga menikmati hari-hari peringatan "tak resmi" lainnya karena berbagai alasan kok, tapi kebanyakan karena ini adalah hari yang lucu dan menarik untuk diperingati.
Balik ke topik. Tahukah kamu kalau Jepang baru aja merayakan Hari Kondom, kemarin (7/5)?
Tapi nggak cuma Hari Kondom, karena di bulan Mei, ada hari-hari aneh lainnya, mulai dari yang berhubungan dengan cinta, bahkan yang aneh-aneh, hingga hari dimana kamu bisa kehilangan nyawamu kalau kamu berhubungan sex!

1. 6 Mei - Condom Day (Gomu no Hi)

Di Jepang, angka "5" dan "6" bisa dibaca "go" dan "mu", sehingga menjadi "gomu" kalau dibaca bersama-sama. Gomu artinya bisa karet, latex, atau bahasa gaul buat kondom. Tapi tentu aja, orang Jepang merayakan benda yang terakhir. Dan salah satu cara memperingati hari ini adalah berfoto bersama dengan kondom.




2. 9 Mei - Confession Day (Kokuhaki no Hi)

Tanggal peringatan ini didaftarkan ke Japan Anniversary Association untuk merk deodoran pria dan perawatan tubuh AXE yang diproduksi oleh Unilever Jepang. Tanggal ini dipilih berdasarkan pelafalan "5" (ko) dan "9 (ku). Lebih spesifiknya, tanggal peringatan ini adalah hari dimana para pria mengungkapkan perasaan mereka ke wanita yang dia cintai.


3. 13 Mei - May Storm Day

Hari ini adalah tepat 3 bulan setelah Valentine's Day, dan dikatakan sebagai hari yang paling tepat untuk membicarakan masalah "putus" kalau hubungan yang kamu jalani sebagai hasil valday nggak berjalan dengan baik. Jepang cenderung mengalami badai dan angin kencang antaa akhir April hinga pertengahan Mei karena badai extratropis. Seperti yang biasa kita dengar, habis badai terbitlah pelangi, jadi anggap saja kegalauanmu ini seperti badai yang lewat dan tataplah pelangi yang ada di depan!


4. 15 Mei - Stocking Day

Dikatakan bahwa pada tanggal ini tahun 1940 silam, stocking nilon pertama di dunia yang dibuat oleh perusahaan penghasil nilon Amerikan Du Pont diperkenalkan kepada publik. Emang nggak ada alasan jelas kenapa orang Jepang tertarik dengan US yang menciptakan stocking nilon pertama, tapi karena stocking adalah benda fashion yang biasa diidentikkan degnan OL Jepang (office lady), jadi mungkin ini adalah cara paling baik untuk mengenang pencipta aslinya.

Tapi mungkin juga ini bisa jadi modus terbaik buat nge-share foto-foto paha sexy dengan stocking di Twitter.



5. 16 Mei - Sex Taboo Day

Nggak usah bingung. Intinya ya, jangan berhubungan seks atau kamu bakal kehilangan nyawamu 3 tahun lagi. Itulah yang tertulis dalam sebuah buku porno jaman Edo (1603-1868), berjudul Tsuyabanashi Makurabako (艶話枕筥).

Pelajaran sejarah nih.

Kayaknya industri film porno di Jepang bakal libur pada tanggal ini.


6. 23 Mei - Kissing Day, Love Letter Day

Pada hari ini di tahun 1946, Jepang menyaksikan film layar lebar pertama mereka yang punya adegan ciuman. Jadi harus dirayakan!

Untuk Love Letter Day, hari ini juga berhubungan dengan film. Tanggal ini dipilih oleh perusahaan film Jepang Shochiku bersamaan dengan perilisan film berjudul Love Letter di tahun 1998. Selain karena tanggal perilisan film itu yang bereda di seluruh Jepang, angka "5" (ko), "2" (fu) dan "3" (mi) mirip dengan pengucapan "koibumi", yang artinya "surat cinta" dalam bahasa Jepang.


Kayaknya bulan Mei jadi bulan yang penuh urusan percintaan ya. Pokoknya kamu harus tetap menjaga perasaanmu, dan jangan aneh-aneh waktu tanggal 16 Mei nanti.

Dapatkan FreeChip Klik Di SINI ..!

No comments:

Post a Comment